Sunday, December 21, 2014
Gunung Rantekambola
Gunung Rantekambola Latimojong 3455 mdpl atau setara dengan 11335 kaki,
salah satu puncak tertinggi dari sekitar 12 puncak pegunungan
latimojong. Puncaknya terdapat sebuah batu yang di susun oleh pendaki
yang di merupakan tanda titik tertinggi pada puncak ini, durasi waktu
untuk mendaki gunung ini sekitar 5-7 hari, jalurnya bisa dari Kec.
Mingkendek, Kab. Tanah Toraja, bisa juga dari Kec. Baraka, Kab.
Enrekang, dan bisa juga dari Ranteballa Kec. Latimojong, Kab. Luwu.
Jalur menuju ke gunung ini agak susah karna melewati punggungan yang
sangat dingin karna di atas ketinggian 3000 mdpl lebih dan masih jarang
nya orang yang pernah ke puncak ini.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment